Pages

Monday, January 24, 2011

Di Balik Layar Laskar Pelangi

Di Balik Layar Laskar PelangiDi Balik Layar Laskar Pelangi by Rita Triana Budiarti

My rating: 4 of 5 stars


Buku ini gw beli pas Bazar Mizan.Tidak mahal-mahal cuma 15.000. Buku ini mengulas mulai dari pembicaraan antara penerbit bentang pustaka,selaku penerbit Laskar Pelangi, Mira Lesmana dan Andrea hingga proses syuting film. Film Laskar Pelangi mengambil lokasi langsung di pulau Belitong dengan pemeran filmnya (kesembilan anggota Laskar Pelangi) merupakan anak-anak Belitong. Yang membuat buku ini menjadi menarik dibaca adalah cerita dari pemain filmnya. Pemeran Harun di film ternyata memang bukan anak normal seperti tokoh Harun di novel. Ada juga anak yang membantu mencari nafkah sebagai tukang parkir. Tapi satu yang pasti, Laskar Pelangi membuka mata masyarakat bahwa masalah pendidikan seperti yang digambarkan masih ada. Dengan adanya film Laskar Pelangi membuat pariwisata Belitong mulai dilirik masyarakat Indonesia termasuk gw sendiri ^^.

View all my reviews

No comments:

Post a Comment

Thank your for leaving comment. :)